Sunday 10 December 2017

BROWNIES BAKAR DARI DAPUR KECILKU



photo pribadi

Tidak ada yang lebih baik dari makanan olahan dapur sederhana rumah sendiri, selain sebagai salah satu cara hidup hemat, mengolah macam – macam makanan didapur sendiri juga dapat menjaga keheginisan makanan bagi keluarga. Mungkin resep ini sudah sering ditemukan di dunia internet, atau lebih banyak resep lainnya yang lebih ok, tapi potinga ini bertjuan saling berbagi cerita sederhana dari dapur pribadi kami yang kecil.

Jadi, berawal dari Minggu sendu dengan hujan yang terus turun mengguyur kota kecil Lhokseumawe, hujan biasanya sering sekali dibarengi dengan rasa lapar yang sering muncul, kan? dan paling enak makan yang hangat seperti gorengan, Tapi setelah Ibu mendapat Kartu kuning dari dokter untuk mengontrol kadar kolesterolnya menu goreng – gorengan sudah pasti harus rid off the menu. Jadi, terpikirlah untuk membuat Brownies bakar yang dari dulu menjadi favorit seluruh keluarga. Singkatnya, kami kemudian membuat brownies didapur sederhana dengan Mixer yang sudah akut tapi masih setti diajak bekerja sama.

Resep Brownies kami:
4 butir telur
1 cangkir kopi tepung terigu
1 cangkir kopi gula
½  cangkir minyak makan
Kacang tanah yang sudah di sangrai (secukupnya, sesuaika dengan selera)
Milo bubuk
Bubuk coklat secukupnya
Setelah adonan cukup mengembang dan teraduk sempurna masukkan adonan kedalma loyang dan kemudian bakar didalam oven. Tunggu kira – kira lebih kurang  15 menit. Nah, karna dapur kami cukup sederhana kami menggunakan oven jadul yang amat sangat hehehehe jadi musiti nuggu 45 menit old but still gold sih heheheh.

Nah, jika kamu ingin mencoba eksperimen dari dapur sederhana kami, kamu bisa mencobanya sesuai resep diatas atau dikreasiakan dengan kreasi kamu sendiri.

Next time aku akan share resep sederhana lainnya yang lahir dari dapur sederhana kami, untill then see ya~~~

No comments:

Post a Comment

CEMILAN MALAM INI; MAKAN DONAT MALAM - MALAM

  Dibandingkan memesan makanan dari aplikasi ponsel pintar, rumaku lebih memilih untuk memasak makanan sendiri untuk disantap. Bukan karna...